Terpilih Menjadi Dekan Fisip Untad Periode 2017-2021 Dr. Muhammad Nur Ali M.Si Gaungkan Semangat Kebersamaan dalam Membangun

Periodesasi kepemimpinan Dekan Fisip Untad bergulir setiap empat tahun. Tepat pada Selasa (13/12), kembali digelar pemilihan dekan sebagai pimpinan di Fakultas tersebut. Dalam Rapat Senat yang dilaksanakan di Ruang Senat FISIP tersebut terpilih  Dr Nur Ali MSi menjadi Dekan Fisip Untad dengan meraih 24 suara dari total 29 suara. Raihan ini unggul dari rivalnya, Dr […]

Continue readingMore Tag

Penanda Tangan Nota Kesepakatan / Nota Kesepakatan (MoA)

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tadulako (UNTAD Fisip) Palu, Dan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro (Undip Fisip) Semarang, melakukan penanda tanganan Nota Kesepakatan / memorandum of Agreement (MoA), betempat di Ruang Rapat Dekan Ilmu Sosial Dan ilmu Politik Universitas Diponegoro (Undip Fisip) Semarang. Para pihak masing-masing Dr.H.Slamet Riadi, M.Si sebagai […]

Continue readingMore Tag

Penyeragaman Kode Mata Kuliah

PALU – Univeritas Tadulako (Untad), Sabtu (6/12) lalu, menggelar Workshop Pedoman Pengkodean Mata Kuliah dalam lingkungan Untad. Kegiatan yang dilangsungkan di Gedung IT Center Untad tersebut dibukaa langsung oleh Wakil Rektor Bidang Akademik Untad, Prof H Hasan Basri PhD. Dalam arahannya, Prof hasan mengatakan kegiatan yang dilangsungkan tersebut sangat penting dalam pelayanan akademik kepada mahasiswa. […]

Continue readingMore Tag

Fisip Untad Masuki Minggu Tenang

PALU, MERCUSUAR – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) Universitas Tadulako (Untad), mulai memasuki minggu tenang, hingga pelaksanaan ujian semester dilaksanakan 5 Januari 2015 mendatang. Wakil Dekan Bidang Akademik FISIP Untad, Dr Muh Nawawi MSi mengungkapkan pelaksanaan ujian semester sebenarnya dilakukan bulan ini jika merujuk pada kalender universitas. “FISIP memundurkan pelaksanaan ujian pada tanggal […]

Continue readingMore Tag

Wakil Dekan III FISIP Untad Palu Tutup Lintas Alam Wisata

Sigi, Metrosulawesi.com – Wakil Dekan III bidang kemahasiswaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Tadulako (Untad) Palu, Drs. Muhamad Marzuki secara resmi menutup kegiatan Lomba Lintas Wisata Alam (LLWA) baru-baru ini  di halaman FISIP Untad Palu. Kegiatan LLWA yang dilakukan dari tanggal 10-16 November 2014 di Kecamatan Kulawi Kabupaten Sigi oleh Mahasiswa Pecinta […]

Continue readingMore Tag
Scroll to top